Lagu Pas Band Yang Enak Didengar
Pas band adalah kelompok musik asal bandung lahir di kampus unpad pas band mulai meniti karir dari panggung-panggung underground sejak tahun 1989, pas band secara resmi berdiri pada tahun 1999 yang digawangi oleh Yukie (vokal), Trisno (bass), Bengbeng (gitar), Richard mutter (drum), Sandy (drum). pas band adalah kelompok musik yang mencampurkan warna musik Rock, Hip hop dan Funk. di setiap lagu-lagu pas band selalu menampilkan melodi-melodi yang sangat bagus sehingga menjadikan warna musik yang menarik. Dibawah ini adalah lagu dari pas band yang enak untuk didengarkan.
"Romeo and Juliet"
Pasti kalian sudah tidak asing lagi dengan dua nama tersebut, Romeo and juliet mengisahkan tentang sepasang mempelai muda yang saling jatuh cinta, namun terhalang oleh keluarga yang saling bermusuhan. lagu ini berada di album The Beast Of Pas album musik kedelapan karya pas band.
"Kesepian Kita"
Lagu kesepian kita menjadi hits dari album ketika di tahun 2001, di lagu ini pas band menggandeng Tere untuk mengisi suara dengan Yukie. Kesepian kita mengajarkan kita untuk tidak gampang menyerah dalam kondisi terpuruk setiap orang memang selalu memiliki masalah dan hal yang buruk bukanlah jalan keluarnya.
"Yob Eagger 2"
Sangat cocok sekali didengarkan pada waktu santai saat liburan dipantai menyaksikan keindahan suasana pantai yang indah, apa lagih kalau bersama keluarga.
di sana aku bahagia
saksikan ombak
yang berkilau bagai
cahya permata
dan betapa takkan kulupa
tubuhku terbuai
diterpa angin
di pantai yang indah
"Aku"
Aku dilahirkan bukan untuk menyakitimu
Tapi ku di gariskan tak membahagiakan hidupmu
Suatu hari nanti jika hadir si buah hati
Ku berharap s’lalu tak seperti diriku
Janganlah menangis terkadang cinta itu sadis
Dan janganlah marah terkadang cinta bikin susah
Mungkin ku bajingan tapi bukan penjahat perang
Yang s’lalu menikam tanpa belas kasihan
Sejahat-jahatnya seorang ayah pasti dia tidak mau anaknya menjadi seperti dirinya, seorang ayah tetap akan mendidik anaknya menjadi anak yang baik.
itu mungkin yang di umpamakan oleh pas band di lagunya yang berjudul "Aku".
"Kumerindu"
Adalah lagu dari pas band yang paling hits menggandeng penyani wanita papan atas Bunga Citra Lestari didalam lagunya, lagu ini berada di album Stairway To Seventh
"Getir"
Berada di album yang sama dari lagu kumerindu Stairway To Seventh dan berkolaborasi dengan Reza Artamevia lagu getir ini memang sangat bermakna dengan lirik penuh arti, dipadukan dengan keahlian pas band dengan suara cantik dari Reza menjadikan lagu ini nyaman didengar di telinga.
"Permata yang hilang"
Bagaimana jadinya jika sesuatu yang didambakan hilang sekejap mata di hadapan kita, tentunya pasti kita akan sedi sekali dengan hal itu :-( .
Lagu ini berada di album The Beast Of Pas yang berisi 3 lagu saja lantaran pas band jenuh dengan sepinya omset penjualan
"Jengah"
diluncurkan tahun 2012 lagu ini adalah lagu yang cadas dari pas band penuh dengan lirik-lirik sentilan
mengungkapkan keresahan dengan keadaan sekarang ini banyak sekali korupsi yang semakin menggila membuat rakyat menjadi sengsara
"Itulah beberapa lagu dari pas band yang enak didengar"
Subscribe Our Newsletter
Belum ada Komentar untuk "Lagu Pas Band Yang Enak Didengar"
Posting Komentar